Mendengar cerita dari nara sumber asli ( Ayahanda Sukotjo) rasanya mengasikan sekali tidak terasa jadwal bicara 1,5 jam terasa sangat kurang walaupun sudah bertambah menjadi 2 jam, beliau sangat semangat menceritakan sejarah yang dialami, tidak hanya riwayat pertempurannya tetapi perjuangan dari sisi diplomatik juga berperan.
Beliau akan mengusahakan hal yang telah dialami dan diceritakan akan dibuat secara tertulis ( penulis : semoga )
adapun Jadual selama Tahun 2009 ini telah dibuat dan ditandatangani oleh Ayahanda Laksamana Muda TNI (Purn) Wahyono SK sebagai Sekretaris Jenderal LVRI sebagai berikut :
- Tgl 28 Mei 2009 oleh Mayjen TNI (Pur) Sukotjo Tjokroatmodjo, Thema : PENYERBUAN BELANDA KE ISTANA YOGYAKARTA
- Tgl 25 Juni 2009 oleh Mayjen TNI (Pur) Sukotjo Tjokroatmodjo, Thema : SERANGAN 1 MARET
- Tgl 23 Juli 2009 oleh Ayahanda Alwin Nurdin, Thema : PERTEMPURAN MEDAN AREA
- Tgl 27 Agustus 2009 Oleh PPM Thema : ARTI KEMERDEKAAN BAGI GENERASI MUDA
- Tgl 22 Oktober 2009 oleh Ayahanda Surachman, Thema : PERAN TENTARA PELAJAR DALAM PERANG KEMERDEKAAN
- Tgl 19 November 2009 Oleh Ayahanda Mayjen TNI (Purn) Sukotjo Tjokroatmodjo, Thema : JENDRAL SOEDIRMAN MEMIMPIN GERILYA DARI BUKIT DI PACITAN
No comments:
Post a Comment